Riz R

10 September 2023 06:27

Iklan

Iklan

Riz R

10 September 2023 06:27

Pertanyaan

Ditengah masyarakat umat Islam yang memiliki keterbatasan pengelihatan‚ maka dibuatlah al-Qur'an dengan tulisan Braille. Sehingga dengan demikian tidak ada alasan bagi mereka untuk tidak membaca dan mempelajari al-Qur'an. Berdasarkan contoh diatas‚ dalam menetapkan diperbolehkan menulis al-Qur'an Braille‚ ulama menggunakan metode.... A.Urf B.Qiyas C.Maslahah mursalah D.Ijtihad E.Istinbath


9

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

Rey D

10 September 2023 06:32

Jawaban terverifikasi

C.Maslahah mursalah Penjelasan: Maslahah Mursalah adalah salah satu metode dalam ijtihad (usaha pemikiran hukum Islam) di mana ulama mengambil tindakan yang dianggap memenuhi kemaslahatan atau kepentingan umum masyarakat, meskipun tidak ada rujukan hukum yang konkret dalam al-Qur'an atau hadis yang secara khusus mengatur situasi tersebut. Dalam kasus ini, pembuatan al-Qur'an dalam tulisan Braille dapat dianggap sebagai tindakan yang mendukung kemaslahatan umum masyarakat dengan keterbatasan penglihatan, meskipun al-Qur'an asli dalam naskah Arab tidak bisa dibaca oleh mereka. Oleh karena itu, ulama mungkin menggunakan metode Maslahah Mursalah untuk mengizinkan dan mendukung pembuatan al-Qur'an dalam Braille.


Iklan

Iklan

Sahel S

11 September 2023 08:15

Jawaban terverifikasi

<p><strong>Jawaban:</strong></p><p>C. Maslahah Mursalah</p><p><strong>Penjelasan:</strong></p><p>Pembahasan terkait ini sebenarnya ada di dalam Ushul fiqh , yang intinya itu meskipun perkara tersebut belum pernah ada di zaman nabi , tapi atas dasar kemaslahatan , maka diperbolehkan</p>

Jawaban:

C. Maslahah Mursalah

Penjelasan:

Pembahasan terkait ini sebenarnya ada di dalam Ushul fiqh , yang intinya itu meskipun perkara tersebut belum pernah ada di zaman nabi , tapi atas dasar kemaslahatan , maka diperbolehkan


lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apa yang dimaksud nisab dan haul

75

0.0

Jawaban terverifikasi