Andi M

23 Desember 2021 15:00

Iklan

Andi M

23 Desember 2021 15:00

Pertanyaan

Diketahui reaksi kesetimbangan berikut.N2O4(g)⇌+ 2NO2(g) Bila dimasukkan 5 mol gas N2O4 dalam suatu bejana, sebagian gas terurai menghasilkan 5 mol gas NO2. Pada kesetimbangan, campuran gas-gas menimbulkan tekanan sebesar 6 atm. Hitunglah tetapan kesetimbangan berdasarkan tekanan (Kp)!.

8 dari 10 siswa nilainya naik

dengan paket belajar pilihan

Habis dalam

01

:

10

:

47

:

11

Klaim

54

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Malahayati

Mahasiswa/Alumni Universitas Syiah Kuala

02 Februari 2022 14:51

Jawaban terverifikasi

Halo Andi M, izin koreksi ya kak, mungkin yang kakak maksud adalah "N2O4(g)⇌ 2NO2(g)" bukan "N2O4(g)⇌+ 2NO2(g)" ya kak ^^. Jawaban yang benar adalah 8 atm. Ayo simak pembahasan berikut agar kamu lebih paham ya Kesetimbangan kimia adalah suatu kondisi di mana reaktan dan produk berada pada konsentrasi yang tidak berubah dari waktu ke waktu. Tetapan kesetimbangan kimia terbagi atas dua yakni tetapan kesetimbangan berdasarkan konsentrasi (Kc) dan tetapan kesetimbangan berdasarkan tekanan parsial (Kp). Tetapan kesetimbangan berdasarkan konsentrasi (Kc) hanya melibatkan senyawa dalam fasa gas dan larutan. Sementara itu, tetapan kesetimbangan berdasarkan tekanan parsial (Kp) hanya melibatkan fasa gas saja dalam persamaan tetapan kesetimbangannya. Dengan demikian langkah pengerjaan soal ini adalah sebagai berikut: n total = 2,5 mol + 5 mol n total = 7,5 mol P total = 6 atm P N2O4 = (n N2O4/n total) × P total P N2O4 = (2,5 mol/7,5 mol) × 6 atm P N2O4 = 2 atm P NO2 = (n NO2/n total) × P total P NO2 = (5 mol/7,5 mol) × 6 atm P NO2 = 4 atm Kp = ((P NO2)^2 )/(P N2O4) Kp = ((4 atm)^2 )/(2 atm) Kp = 16 /2 Kp = 8 atm Terima kasih sudah bertanya, semoga bermanfaat. Terus gunakan Roboguru sebagai teman belajar kamu ya.

alt

Pretty S

21 November 2022 13:57

2,5 nya dari mana kak?

Iklan

M.Hidayah.Zikra.Farelka M

19 Februari 2024 11:30

Senyawa X2Y2 terdekomposisi menjadi X2 dan Y2 yang membentuk reaksi kesetimbangan berikut : X2Y2 (g) ⇄ X2 (g) + Y2 (g) Jika pada suhu tertentu tekanan total untuk reaksi tersebut sebesar 15 atm dan X2Y2 terdisosiasi sebanyak 25 %, maka harga tetapan kesetimbangannya sebesar


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

pH dari larutan NH4F 0,1M (Ka= 10^-5 dan Kb=10^-7) adalah.... *

314

3.7

Jawaban terverifikasi