Andi M
15 Januari 2023 07:59
Iklan
Andi M
15 Januari 2023 07:59
Pertanyaan
22
1
Iklan
D. Lestari,
Mahasiswa/Alumni Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang
31 Januari 2023 09:22
Jawaban yang benar adalah -1.196 kJ
Pembahasan
Entalpi pembakaran adalah reaksi pembakaran 1 mol zat yang menghasilkan gas karbondioksida dan uap air
Entalpi pembakaran dapat dihitung dari entalpi pembentukan (∆Hf) dari suatu zat, yaitu dengan cara
∆H = jumlah ∆Hf kanan - jumlah ∆Hf kiri
Persamaan reaksi pembakaran C2H2
C2H2 + 2,5O2 → 2CO2 + H2O
Mr C2H2 = 2 x Ar C + 2 x Ar H
= 2 x 12 + 2 x 1
= 24 + 2
= 26 gr/mol
jumlah mol C2H2 = massa/Mr
= 52 gr / 26 gr/mol
= 2 mol
∆H = jumlah ∆Hf kanan - jumlah ∆Hf kiri
= [2 x ∆Hf CO2 + ∆Hf H2O] - [∆Hf C2H2 + 2,5 x ∆Hf O2]
= [2 x (-394 kJ/mol + 242 kJ/mol] - [52 kJ/mol + 0]
= -788 kJ/mol + 242 kJ/mol - 52 kJ/mol
= -598 kJ/mol
q = ∆H x mol
= -598 kJ/mol x 2 mol
= -1.196 kJ
Maka kalor yang dihasilkan adalah -1.196 kJ
· 5.0 (1)
Iklan
Tanya ke AiRIS
Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!
Drill Soal
Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian


Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!