Annisa A

13 Februari 2022 04:30

Iklan

Annisa A

13 Februari 2022 04:30

Pertanyaan

Dibeberapa daerah Indonesia seperti Bali, Jawa, Sumatera, Kalimantan, Sulawesi, dan Papua. Ragam hias berfungsi sebagai?

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

14

:

33

:

36

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Koko

26 Februari 2022 02:08

Jawaban terverifikasi

Halo, Annisa, terimakasih sudah bertanya di Roboguru. Kakak bantu jawab ya. Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah: -Sebagai simbolik suatu daerah. -Mengisi suatu bidang pada rumah adat atau pakaian adat. -menambah nilai ekonomis pada penduduk setempat. Berikut ini penjelasannya: Ornamen adalah nama lain dari ragam hias. Ornamen ini asal katanya dari ornamen yang dalam bahasa Yunani bermakna perhiasan atau hiasan. Adapun ragam hias diartikan sebagai susunan pola hias yang memakai motif hias yang berdasar pada kaidah tertentu pada suatu ruang atau bidang sehingga dihasilkan bentuk yang estetis atau indah. Secara umum, motif ragam hias ini terdiri atas dua jenis yakni motif geometris dan motif non-geometris atau naturalis. -Fungsi ragam hias adalah untuk menambah nilai estetis atau keindahan suatu benda atau pun bidang. pada dinding rumah adat atau candi dan sebagai simbol nuansa daerah tersebut pada pakaian adat. -Mengisi kekosongan suatu bidang pada benda agar nampak lebih proporsional. -Fungsi simbolik, adalah fungsi ragam hias yang berkaitan makna di balik motif yang bersumber dari norma-norma atau kaidah tertentu. Contohnya: batik, kaligrafi, dan gambar geografis diwilayah tersebut. -Fungsi menambah nilai ekonomis suatu benda atau bidang. Nilai keindahan yang dimunculkan ragam hias bisa menjadikan nilai suatu barang atau bidang naik. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah: -Sebagai simbolik suatu daerah. -Mengisi suatu bidang pada rumah adat atau pakaian adat. -menambah nilai ekonomis pada penduduk setempat. semoga membantu.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa birama lagu alam bebas

3

0.0

Jawaban terverifikasi