Three N

13 Mei 2022 07:49

Iklan

Three N

13 Mei 2022 07:49

Pertanyaan

Di dalam dunia perdagangan dikenal beberapa istilah harga beli (HB), harga jual (HJ), untung (U) dan rugi (R). Manakah yang benar dari pernyataan berikut ini? A. U = HB – HJ, jika HJ < HB B. R = HJ – HB, jika HJ > HB C. HB = HJ – U, jika HJ > HB D. HB = HJ – R, jika HJ > H

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

13

:

46

:

20

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Setiawan

13 Mei 2022 12:24

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah C. Ingat bahwa besar Untung (U) adalah kondisi ketika Harga Jual (HJ) lebih dari Harga Beli (HB) dengan hubungan U = HJ - HB. Sementara itu, besar Rugi (R) adalah kondisi ketika Harga Jual (HJ) kurang dari Harga Beli (HB) dengan hubungan R = HB - HJ. Perhatikan setiap pernyataan satu per satu! A. U = HB – HJ, jika HJ < HB Ketika HJ < HB, maka HB - HJ menyatakan besar Rugi (R) bukan besar Untung (U). Dengan demikian, pernyataan A salah. B. R = HJ – HB, jika HJ > HB Ketika HJ > HB, maka HJ - HB menyatakan besar Untung (U) bukan besar Rugi (R). Dengan demikian, pernyataan B salah. C. HB = HJ – U, jika HJ > HB Ketika HJ > HB, maka U = HJ - HB. Perhatikan bahwa U = HJ - HB U + HB = HJ HB = HJ - U Dengan demikian, pernyataan C benar. D. HB = HJ – R, jika HJ > HB Ketika HJ > HB, maka seperti pada pernyataan sebelumnya, seharusnya HB = HJ - U, bukan HB = HJ - R Dengan demikian, pernyataan D salah. Jadi, jawaban yang benar adalah C.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Nilai dari |−7+4|=… A. 3 B. −3 C. 11 D. −4 E. 4

90

5.0

Jawaban terverifikasi