Annisa C

28 Januari 2022 00:17

Iklan

Iklan

Annisa C

28 Januari 2022 00:17

Pertanyaan

Di dalam 100 mL contoh larutan jenuh daro garam Pb berikut ini, larutan yang mengandung ion Pb^2+ dengan konsentrasi paling tinggi adalah .... A. PbCO3 (Ksp = 7,4 x 10^-14) B. PbCl2 (Ksp = 1,6 x 10^-5) C. PbCrO4 (Ksp = 2,8 x 10^-13) D. PbF2 (Ksp = 2,7 x 10^-8) E. PbS (Ksp = 8,0 x 10^-28)


14

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

L. Marlina

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Padang

31 Januari 2022 16:24

Jawaban terverifikasi

Halo Annisa C, kakak bantu jawab ya :) Jawaban yang benar adalah B. PbCl₂ (Ksp = 1,6 x 10⁻⁵) Ayo simak pembahasan berikut agar kamu lebih paham ya ^_^ Kelarutan adalah jumlah maksimum suatu senyawa atau zat untuk dapat larut dalam sejumlah pelarut pada suhu tertentu. Satuan kelarutan adalah mol/L atau molaritas(M). Kelarutan juga dapat didefinisikan sebagai konsentrasi zat yang masih bisa larut dalam suatu pelarut. Tetapan Hasil Kali Kelarutan atau Ksp dapat didefiniskan sebagai hasil kali konsentrasi ion-ion dari larutan yang sukar larut larut dalam pelarut tertentu. hubungan Kelarutan (s) dengan Tetapan Hasil Kali Kelarutan (Ksp) yaitu jika semakin kecil nilai kelarutan suatu zat maka zat tersebut semakin sukar larut dalam pelarutnya. Untuk menentukan larutan mana yang mengandung ion Pb²⁺ yang paling besar, dapat dilakukan dengan cara menganalisa setiap pilihan jawaban seperti pada gambar berikut(terlampir). Berdasarkan analisis pada gambar(terlampir), maka kelarutan yang paling besar adalah 1,59 x 10⁻² M, sehingga larutan yang mengandung ion Pb²⁺ yang paling besar adalah PbCl₂.

alt
alt

Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

205

0.0

Jawaban terverifikasi