Borrago O

05 Januari 2022 14:52

Iklan

Borrago O

05 Januari 2022 14:52

Pertanyaan

Di bawah ini yang bukan termasuk ke dalam kelompok tulang pipa adalah ... (1) tulang hasta (2) tulang kering (3) tulang pengumpil (4) tulang belakang

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

09

:

28

:

39

Klaim

2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Fransisca

Mahasiswa/Alumni Universitas Gadjah Mada

18 Februari 2022 03:07

Jawaban terverifikasi

Halo Borrago, kakak coba bantu jawab yaa :) Jawaban yang benar adalah 4. tulang belakang. Sehingga opsi jawaban yang tepat adalah D. Berdasarkan bentuknya, tulang dibedakan menjadi 3 jenis yaitu tulang pipa, tulang pipih, dan tulang pendek. Tulang pipa adalah tulang yang memiliki bentuk panjang dan bulat, seperti pipa. Dalam tulang ini terdapat sumsum merah yang memproduksi sel darah merah dan bagian tengahnya terdapat sumsum kuning yang berupa jaringan lemak. Tulang pipa ini bisa kita temukan di anggota gerak atas dan anggota gerak bawah, yaitu: 1. tulang lengan atas 2. tulang hasta 3. tulang pengumpil 4. tulang paha 5. tulang kering 6. tulang betis. Berdasarkan penjelasan tersebut, maka yang bukan termasuk ke dalam tulang pipa adalah tulang belakang. Tulang belakang termasuk ke dalam jenis tulang pendek. Selain pada ruas-ruas tulang belakang, tulang pendek juga terdapat pada tulang pergelangan tangan dan pergelangan kaki. Semoga jawabannya membantu :)


Iklan

D. Ayu

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Jakarta

14 Februari 2022 09:57

Halo Borrago, kakak coba bantu jawab yaa :) Jawaban yang benar adalah A. (1), (2), dan (3) benar. Tulang pipa adalah tulang yang memiliki bentuk panjang dan bulat, seperti pipa. Dalam tulang ini terdapat sumsum merah yang memproduksi sel darah merah dan bagian tengahnya terdapat sumsum kuning yang berupa jaringan lemak. Tulang pipa ini bisa kita temukan di anggota gerak atas dan anggota gerak bawah, yaitu: 1. tulang lengan atas 2. tulang hasta 3. tulang pengumpil 4. tulang paha 5. tulang kering 6. tulang betis. Semoga jawabannya membantu ya!


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi