Rania C

29 Mei 2022 16:34

Iklan

Iklan

Rania C

29 Mei 2022 16:34

Pertanyaan

Di bawah ini yang bukan pola pengamalan nilai Pancasila sila ketiga ialah .... a. Menjaga persatuan dalam masyarakat b. Mengutamakan kepentingan umum di atas kepentingan eksklusif dan golongan c. Rela berkorban untuk kepentingan bangsa d. Menjalankan perintah agama dengan ikhlas


20

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

W. Koko

29 Mei 2022 21:41

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah D. Menjalankan perintah agama dengan ikhlas. Penjelasan Bunyi pasal ketiga dari pancasila adalah Persatuan Indonesia ( Artinya merupakan landasan untuk menjaga persatuan dan kesatuan bangsa Indonesia). Salah satu cara menjaga persatuan dan kesatuan bangsa adalah dengan mengembangkan rasa cinta kepada tanah air dan bangsa, serta mengembangkan rasa kebanggaan berkebangsaan dan bertanah air Indonesia. Menjalankan perintah agama dengan ikhlas merupakan pengamalan sila pertama yaitu Ketuhanan Yang Maha Esa. Jawaban yang tepat seperti paparan diatas. Semoga membantu.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Suku asmat - nama bahasa daerah: ____ - rumah adat: ____ - tarian: ____ - pakaian: ____

55

3.0

Jawaban terverifikasi