Struthio C

22 Mei 2022 03:00

Iklan

Struthio C

22 Mei 2022 03:00

Pertanyaan

Di bawah ini merupakan tulangtulang penyusun tengkorak manusia. Tulang ubun-ubun dan tulang pelipis ditunjukkan oleh nom or .... A. 1 dan 2 B. 2 dan 3 C. 3 dan 4 D. 4 dan 5 E. 5 dan 1

alt

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

00

:

51

:

10

Klaim

5

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Hartiningrum

25 Mei 2022 09:25

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat yaitu opsi C. Mari kita bahas! Tulang-tulang penyusun rangka tubuh manusia terbagi menjadi 2 jenis yaitu rangka aksial dan rangka apendikular. Rangka aksial berfungsi untuk melindungi organ dan memelihara postur tubuh. Adapun tulang yang termasuk rangka aksial yaitu tulang tengkorak. Tulang tengkorak tersusun atas beberapa tulang yang bergabung bersama seperti pada gambar di soal. Adapun bagian-bagian tulang tengkorak sesuai dengan gambar yaitu sebagai berikut: 1. Tulang pipi 2. Tulang dahi 3. Tulang ubun-ubun 4. Tulang pelipis 5. Tulang rahang bawah Dengan demikian, tulang ubun-ubun dan tulang pelipis ditunjukkan oleh nomor 3 dan 4 (Opsi C).


Iklan

Chesya T

07 Desember 2022 08:40

Hai


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi