Python M

01 Juli 2022 13:40

Iklan

Python M

01 Juli 2022 13:40

Pertanyaan

demam merupakan salah satu reaksi tubuh akibat... A. Makrofag melepaskan senyawa pirogen B. Peningkatan jumlah makrofag untuk melawan antigen C. Peningkatan jumlah neutrofil untuk memakan patogen D. Penurunan jumlah limfosit akibat terserang antigen E. Penurunan jumlah monosit akibat terserang patogen

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

15

:

16

:

28

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Tyas

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

02 Juli 2022 09:53

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah B. Demam merupakan kondisi suhu tubuh di atas 38°C yang dapat disebabkan oleh masuknya patogen ke dalam tubuh. Demam terjadi saat sistem imun meningkatkan jumlah komponen sistem imun berupa makrofag yang berfungsi dalam fagositosis patogen. Makrofag berasal dari monosit yang keluar dari sistem peredaran darah dan menetap di jaringan. Aktivasi makrofag dalam darah dapat terjadi ketika muncul aktivator berupa mikroorganisme, terbentuknya kompleks antigen dan antibodi, inflamasi, munculnya sitokin, serta trauma fisik. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah B.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

24

4.8

Jawaban terverifikasi