Dahlia D

03 Agustus 2020 12:32

Iklan

Iklan

Dahlia D

03 Agustus 2020 12:32

Pertanyaan

darimanakah asal usul istilah kata sejarah


42

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

Cindy A

04 Agustus 2020 04:47

Jawaban terverifikasi

Secara etimologi, kata sejarah berasal dari bahasa Arab, yaitu Syajaratun yang artinya pohon. Pohon melukiskan pertumbuhan yang terus-menerus dari tanah (bumi) ke udara dengan berbagai macam organnya, yaitu batang, ranting, daun, akar, dan buah. Bagian-bagian dari pohon itu menunjukkan adanya aspek-aspek kehidupan yang saling berhubungan dimana terdapat dinamika yang bersifat aktif dan tidak pasif yang terus-menerus terjadi beriringan dengan waktu dan ruang dimana kehidupan itu ada. Adapun  lambang pohon menunjukkan adanya suatu pertumbuhan dan perkembangan. Dalam bahasa Yunani, kata sejarah berasal dari kata istoria yang berarti belajar sehingga sejarah merupakan ilmu pengetahuan yang mempelajari segala peristiwa dalam kehidupam umat manusia. Dalam bahasa Jerman, kata sejarah disebut geschichte yang artinya sesuatu yang telah terjadi sedangkan dalam bahasa Belanda ialah geschiedenis (terjadi) sedangkan dalam bahasa Inggris disebut history (belajar).


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

pengertian sejarah

10

5.0

Jawaban terverifikasi