Irema O

21 Mei 2022 03:28

Iklan

Irema O

21 Mei 2022 03:28

Pertanyaan

dampak negatif pemulihan tanaman biji-bijian dengan cara radiasi induksi adalah.... * o tidak dapat ditanam disembarang tempat o tanaman mudah terserang oleh berbagai jenis hama o tidak dapat berkembang biak secara vegetative o harus diusahakan pembibitan yang terkontrol o bila biiji ditanam tidak berkecambah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

22

:

42

:

33

Klaim

2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Putri

21 Mei 2022 10:13

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat untuk soal tersebut adalah E. bila biji ditanam tidak berkecambah. Simaklah penjelasan selengkapnya di bawah ini : Radiasi induksi termasuk kedalam mutagen fisika. Mutagen adalah zat yang menyebabkan terjadinya mutasi. Adanya pemuliaan tanaman berbiji dengan cara radiasi induksi dapat mengakibatkan dampak negatif yaitu terjadi mutasi atau perubahan pada susunan gen yang dapat memunculkan sifat negatif dan sifat tersebut diturunkan pada generasi-generasi berikutnya. Selain itu, radiasi induksi dapat menghambat reproduksi generatif yang dilakukan oleh tanaman, dikarenakan radiasi dapat merusak pita DNA yang akan mengganggu reproduksi dari suatu tanaman. Disamping itu banyak penelitian menyebutkan bahwa radiasi dosis tinggi dapat menyebabkan benih tidak bertunas, tumbuh lambat, kehilangan kesuburan atau mengalami mutasi genetik yang dapat mengubah karakteristik tanaman. Contohnya bila biji ditanam, maka tidak akan berkecambah. Dampak negatif yang timbul dari pemuliaan tanaman berbiji dengan cara radiasi induksi yaitu dapat merusak ekosistem dengan hilangnya plasma nutfah. Radiasi induksi merupakan teknik yang dapat digunakan untuk mendapatkan varietas dengan bibit unggul. Teknik ini dilakukan dengan menyinari biji dengan sinar gamma sehingga menyebabkan terjadinya perubahan DNA yang berakibat pula pada perubahan sifat dan keturunannya. Dari penjelasan di atas, maka dapat disimpulkan bahwa dampak negatif pemulihan tanaman biji-bijian dengan cara radiasi induksi adalah bila biji ditanam tidak berkecambah. Jadi, jawaban yang tepat adalah E. bila biji ditanam tidak berkecambah.


Nensi A

10 Februari 2024 08:41

Menyalaa Terus abaanggg mbak neng tetehh. Salam ilmu padiii rawrrrr

Iklan

SALSABILA R

14 Maret 2023 01:38

Dampak negatif pemuliaan tanaman biji-bijian dengan cara induksi adalah...


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

31

4.8

Jawaban terverifikasi