Gmelina A

02 Juli 2022 09:45

Iklan

Gmelina A

02 Juli 2022 09:45

Pertanyaan

Dalam suatu ekosistem danau, zooplankton berperan sebagai …. a. produsen b. konsumen I c. konsumen III d. konsumen II e. pengurai

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

17

:

28

:

33

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. NOVIANI

03 Juli 2022 01:23

Jawaban terverifikasi

Jawaban untuk soal diatas adalah b. konsumen I. Zooplankton adalah plankton heterotrofik (kadang-kadang detritivorous). Plankton yakni organisme yang ada di lautan dan permukaan air tawar. Zooplankton memiliki peranan sangat penting di perairan, dimana dalam tingkatan trofik atau aliran energi di ekosistem. Dalam suatu ekosistem fitoplankton berperan sebagai produsen primer dan zooplankton sebagai konsumen pertama yang menghubungkan dengan biota pada tingkat trofik yang lebih tinggi. Jadi, jawaban untuk soal diatas adalah b. konsumen I.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

46

4.8

Jawaban terverifikasi