Shafa U

30 Maret 2022 03:47

Iklan

Shafa U

30 Maret 2022 03:47

Pertanyaan

Dalam struktur feodal kerajaan-kerajaan bercorak Islam, golongan masyarakat biasa tidak dapat melakukan pergeseran kelas sosial karena... a. kerajaan Islam melarang pergeseran kelas sosial dalam masyarakat. b. golongan aristokrasi mendominasi kegiatan sosial dalam masyarakat. c. raja memberikan syarat khusus untuk melakukan pergeseran kelas sosial d. masyarakat biasa berada pada lapisan paling bawah dalam struktur sosial e. masyarakat biasa tidak memiliki pertalian darah dengan golongan bangsawan

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

14

:

34

Klaim

6

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Shoimah

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

30 Maret 2022 07:21

Jawaban terverifikasi

Halo Shafa, kaka bantu jawab ya. Jawabannya adalah E. Yuk simak pembahasannya! Dalam Islam sudah dipahami jika adanya kelas sosial dalam masyarakat adalah hukum alam yang sudah ditetapkan oleh Allah. Meskipun islam mengakui adanya kelas-kelas sosial, kelas-kelas tersebut tidak sama hal nya dengan kelas sosial yang ada di agama lain. Konsep kelas sosial dalam Islam lebih mengarah kepada keadilan sosial. Pada konsep kerajaan Islam zaman dulu diterapkan sistem feodalisme. Feodalisme adalah legitimasi kekuasaan politik yang diberikan oleh rakyat kepada kalangan bangsawan/monarki untuk mengendalikan suatu wilayah. Sehingga, masyarakat yang tidak memiliki hubungan dengan golongan bangsawan akan kesulitan untuk menggeser status sosialnya. Dengan demikian, pergeseran kelas sosial pada masa Kerajaan Islam tidak bisa dilakukan karena masyarakat biasa tidak memiliki pertalian darah dengan golongan bangsawan. Semoga membantu ya ;)


Iklan

30 Maret 2022 08:44

jawabannya E


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

30

5.0

Jawaban terverifikasi