Via N

12 Februari 2022 14:17

Iklan

Via N

12 Februari 2022 14:17

Pertanyaan

Dalam reaksi: 2SO3(g) ⇋ 2SO2(g) + O2(g) ternyata pada keadaan setimbang pada suhu tertentu terdapat 20% volume gas O2. Nilai derajat disosiasi dalam reaksi tersebut adalah ... A. 0,75 D. 0,35 B. 0,60 E. 0,20 C. 0,50

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

19

:

17

:

45

Klaim

14

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Nurshabrina

Mahasiswa/Alumni Universitas Pendidikan Indonesia

16 Februari 2022 02:31

Jawaban terverifikasi

Halo, Via, kakak bantu jawab yaa Nilai derajat disosiasi adalah 0,4. Tidak ada opsi yang tepat. Derajat disosiasi adalah perbandingan jumlah zat yang terurai atau bereaksi dengan zat mula-mula. Pada reaksi, jumlah zat yang terukur adalah volumenya. α = volume yang terurai/volume mula-mula Jika diasumsikan gas SO3 yang terurai adalah 1 L, maka MRS reaksi dituliskan seperti pada gambar. Volume O2 saat setimbang = 20% × 1 L = 0,2 Pada saat reaksi, perbandingan volume gas-gas sama dengan perbandingan koefisiennya, sesuai hukum Gay Lussac. α = volume yang terurai/volume mula-mula α = 0,4 L/1 L α = 0,4

alt

Iklan

Nadia L

21 November 2022 05:04

Berapa kah hasil nya


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tuliskan persamaan reaksi yang terjadi bila: C2H5OH + PCl5

244

0.0

Jawaban terverifikasi