Monica A

27 Mei 2022 11:13

Iklan

Monica A

27 Mei 2022 11:13

Pertanyaan

dalam cerita sejarah banten , disebutkan bahwannya ketika gabungan ceribon dan demak mencapai wilayah wahanten girang , kedua kelompok pasukan tersebut memihak kepada memihak kepada maulana hasanuddin yang kemudian mendirikan kesultanan banten. sumber sejarah tersebut adalah…..

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

21

:

14

:

46

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Halimah

Mahasiswa/Alumni Universitas Indraprasta PGRI

02 Juni 2022 12:09

Jawaban terverifikasi

Sumber sejarah tersebut adalah sumber lisan dan tradisional cerita sejarah Banten. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Dari sumber lisan dan tradisional cerita sejarah Banten disebutkan bahwa ketika gabungan pasukan dari kesultanan Cirebon dan Demak mencapai wilayah Wahanten Girang, kedua kelompok pasukan tersebut memihak kepada Maulana Hasanuddin yang kemudian mendirikan kesultanan Banten. Saat itu Maulana Hasanuddin melakukan banyak aktivitas dakwah di wilayah pedalaman Wahanten. Aktivitas dakwah ini berhasil menarik simpati masyarakat, namun salah satu tokoh bernama Arya Suranggana menentang kegiatan dakwah tersebut. Arya Suranggana kemudian menantang Maulana Hasanuddin untuk bertanding sabung ayam, apabila dimenangkan oleh Arya Suranggana maka Maulana Hasanuddin harus menghentikan dakwahnya, dan sebaliknya jika berhasil memenangkannya maka aktivitas dakwah tetap dilanjutkan. Ternyata, tanding sabung ayam tersebut akhirnya dimenangkan oleh Maulana Hasanuddin, dan ia berhak melanjutkan dakwahnya. Sementara Arya Suranggana dan beberapa masyarakat yang ikut menolak dakwah tersebut memilih untuk pergi ke hutan di sebelah selatan. Wilayah Banten Girang kemudian dijadikan sebagai pesanggrahan penguasa Islam. Dengan demikian, sumber sejarah tersebut adalah sumber lisan dan tradisional cerita sejarah Banten. Semoga membantu yaa :))


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

29

5.0

Jawaban terverifikasi