Anonim A

18 Maret 2023 23:32

Anonim A

18 Maret 2023 23:32

Pertanyaan

Daerah yang mula-mula menerima agama Islam adalah Pantai Barat Pulau Sumatera Islam Kemudian menyebar ke seluruh pelosok Sumatera sedang yang menjadi tempat persinggahan para mubaligh di Sumatera adalah... A. Perlak B. Palembang C. Aceh D. Padang E. Samudera Pasai Jawaban dan pembahasannya ya Kak, terimakasih...

Daerah yang mula-mula menerima agama Islam adalah Pantai Barat Pulau Sumatera  Islam Kemudian menyebar ke seluruh pelosok Sumatera sedang yang menjadi tempat persinggahan para mubaligh di Sumatera adalah... 

A. Perlak

B. Palembang

C. Aceh

D. Padang

E. Samudera Pasai

 

Jawaban dan pembahasannya ya Kak, terimakasih... 

 

 

Belajar bareng Champions

Brain Academy Champions

Hanya di Brain Academy

Habis dalam

00

:

05

:

29

:

59

Klaim

8

2

Jawaban terverifikasi

Mayza M

19 Maret 2023 08:19

Jawaban terverifikasi

<p>Penjelasan:</p><p>Islam masuk ke Sumatera pada abad ke-7 Maschi, yang pada waktu itu di Sumatera telah<br>berdiri kerajaan Budha di Sriwijaya (683-1030 M) yang menjadikan Islam masuk ke daerah<br>itu sedikit mengalami kesulitan, dan pada waktu itu kerajaan Sriwijaya mendapat serbuan<br>dari India, maka kesempatan itu digunakan untuk menyebarkan Islam bagi daerah daerah.<br>Islam di Sumatera khususnya Aceh dipercaya sebagai cikal-bakal penyebaran Islam di<br>Nusantara.</p><p>Jadi jawabannya adalah <strong><u>C. Aceh</u></strong></p>

Penjelasan:

Islam masuk ke Sumatera pada abad ke-7 Maschi, yang pada waktu itu di Sumatera telah
berdiri kerajaan Budha di Sriwijaya (683-1030 M) yang menjadikan Islam masuk ke daerah
itu sedikit mengalami kesulitan, dan pada waktu itu kerajaan Sriwijaya mendapat serbuan
dari India, maka kesempatan itu digunakan untuk menyebarkan Islam bagi daerah daerah.
Islam di Sumatera khususnya Aceh dipercaya sebagai cikal-bakal penyebaran Islam di
Nusantara.

Jadi jawabannya adalah C. Aceh


Fazz F

19 Maret 2023 08:48

Kalau Samudera Pasai gimana Kak?

Nanda R

Community

17 Februari 2024 10:36

<p>jawabannya adalah E.</p><p>&nbsp;</p><p>Samudera Pasai, yang terletak di ujung utara Pulau Sumatera, merupakan salah satu kerajaan awal di Indonesia yang menerima agama Islam. Pada abad ke-13, kerajaan ini menjadi pusat penyebaran Islam di wilayah tersebut.</p><p>Para pedagang, pelaut, dan ulama Islam dari berbagai wilayah, terutama dari Arab dan Gujarat, India, tiba di Samudera Pasai untuk melakukan kegiatan perdagangan dan menyebarkan ajaran agama Islam. Hubungan perdagangan ini menjadi jalur utama bagi penyebaran Islam di kawasan tersebut.</p><p>Dengan adanya kerajaan Samudera Pasai yang menerima Islam sebagai agama resmi, agama ini kemudian menyebar ke berbagai daerah di Pulau Sumatera, termasuk ke pantai barat dan seluruh pelosok pulau tersebut. Oleh karena itu, Samudera Pasai dianggap sebagai salah satu tempat awal penyebaran Islam di Pulau Sumatera dan wilayah sekitarnya.</p>

jawabannya adalah E.

 

Samudera Pasai, yang terletak di ujung utara Pulau Sumatera, merupakan salah satu kerajaan awal di Indonesia yang menerima agama Islam. Pada abad ke-13, kerajaan ini menjadi pusat penyebaran Islam di wilayah tersebut.

Para pedagang, pelaut, dan ulama Islam dari berbagai wilayah, terutama dari Arab dan Gujarat, India, tiba di Samudera Pasai untuk melakukan kegiatan perdagangan dan menyebarkan ajaran agama Islam. Hubungan perdagangan ini menjadi jalur utama bagi penyebaran Islam di kawasan tersebut.

Dengan adanya kerajaan Samudera Pasai yang menerima Islam sebagai agama resmi, agama ini kemudian menyebar ke berbagai daerah di Pulau Sumatera, termasuk ke pantai barat dan seluruh pelosok pulau tersebut. Oleh karena itu, Samudera Pasai dianggap sebagai salah satu tempat awal penyebaran Islam di Pulau Sumatera dan wilayah sekitarnya.


Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

385

5.0

Jawaban terverifikasi