Sarah S

26 Mei 2022 18:50

Iklan

Sarah S

26 Mei 2022 18:50

Pertanyaan

Contoh pengingkaran kewajiban sebagai warga negara adalah .... a. Mentaati hukum yang berlaku b. Tidak membayar pajak c. Tidak memeluk agama d. Tidak memiliki tern pat tinggal tetap

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

17

:

19

:

58

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

G. Putri

26 Mei 2022 19:33

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah B. Tidak membayar pajak Pembahasan Kewajiban adalah segala sesuatu yang harus kita lakukan dengan penuh tanggung jawab agar memperoleh hak yang harus kita miliki. Salah satu kewajiban warga negara adalah membayar pajak. Dengan membayar pajak kita dapat menikmati berbagai fasilitas umum yang dibangun negara dan lain-lain. Jika tidak membayar pajak maka sama saja mengingkari kewajiban sebagai warga negara, dan bersikap tidak bertanggung jawab akan kewajibannya. Jadi pilihan jawaban yang benar adalah B.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Contoh perilaku sesuai dengan sila ke 2 pancasila

8

5.0

Jawaban terverifikasi