Adam A

15 Juni 2022 04:49

Iklan

Adam A

15 Juni 2022 04:49

Pertanyaan

Contoh mematuhi tata tertib saat upacara bendera adalah .... a. bercanda saat hormat bendera b. memakai seragam rapi dan lengkap c. mengobrol saat pembacaan Pancasila

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

11

:

01

:

48

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

W. Koko

15 Juni 2022 10:55

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah B. Memakai seragam rapi dan lengkap. Penjelasan. Upacara bendera di sekolah merupakan salah satu upaya untuk mewujudkan tujuan pendidikan yang mencakup nilai-nilai penanaman sikap disiplin, kerjasama, rasa percaya diri, dan tanggung jawab yang mendorong lahirnya sikap dan kesadaran berbangsa dan bernegara serta cinta tanah air di kalangan peserta didik. Dalam kegiatan upacara bendera ada banyak rangkaian yang dilakukan, misalnya penaikan bendera, pembacaan pancasila, pembacaan UUD, nasihat pembina upacara, dan sebagainya. Aturan yang harus ditaati saat mengikuti kegiatan upacara adalah berpakaian rapi, memakai seragam lengkap, berdiri rapi sesuai barisan, tidak ribut, datang tepat waktu, mendengarkan dengan khidmat nasehat pembina upacara, dan mengikuti upacara dari awal sampai akhir. Kegiatan upacara sebagai salah satu kegiatan gerakan penumbuhan budi pekerti. Jawaban yang tepat seperti paparan diatas. Semoga membantu.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Contoh perilaku sesuai dengan sila ke 2 pancasila

8

5.0

Jawaban terverifikasi