Albizia P

09 November 2021 02:54

Iklan

Albizia P

09 November 2021 02:54

Pertanyaan

Contoh hewan yang berkembangbiak dengan cara pertunasan adalah …. A. cacing pipih B. porifera C. cacing pita D. amoeba

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

17

:

35

:

38


2

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

P. Dwi

Robo Expert

06 April 2022 14:50

Jawaban terverifikasi

Hai Albizia, kakak bantu jawab ya. Jawaban dari pertanyaan di atas adalah B. Porifera Penjelasan : Tunas adalah cara berkembang biak aseksual dengan cara membentuk tunas. Hewan yang berkembangbiak dengan tunas memiliki tunas kecil pada tubuhnya. Ketika sudah dewasa, tunas kecil tersebut akan berpisah dengan induknya dan membentuk individu baru. Contoh hewan yang berkembangbiak dengan tunas antara lain : hydra, porifera (bunga karang), dan coelenterata (ubur-ubur). Berdasarkan penjelasan di atas, jawaban yang tepat adalah B. Semangat ya, semoga membantu.


Iklan

Jesslynn N

Level 1

30 November 2022 14:30

Yg termasuk reproduksi tumbuhan vegetatif/aseksual alami


Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!