Putu D

13 Februari 2022 23:18

Iklan

Putu D

13 Februari 2022 23:18

Pertanyaan

contoh haloalkana

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

02

:

45

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Atikasari

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Yogyakarta

14 Februari 2022 13:10

Jawaban terverifikasi

Halo Putu, kakak bantu jawab pertanyaanmu yaa Contoh haloalkana yaitu CH₃Cl, CH₃Br, dan CF₂Cl₂. Yuk simak penjelasan berikut, agar kamu lebih paham yaa ^_^ Haloalkana adalah turunan alkana yang mempunyai gugus fungsi —X (X = Fluor, klor, brom, dan iodin ; X adalah unsur golongan halogen). Beberapa contoh senyawa haloalkana yang bermanfaat dalam kehidupan adalah: 1. Klorometana (CH₃Cl) digunakan sebagai zat pewarna, bahan pembuat silikon, fumigon, dan bahan pendingin. 2. Kloroetana (C₂H₅Cl) digunakan untuk membuat plastik etil selulosa dan TEL. 3. Metil bromida (CH₃Br) digunakan sebagai bahan pengasapan dan pemadam kebakaran 4. Karbon tetraklorida (CCl₄) digunakan sebagai bahan pelarut lemak dan oli, pemadam kebakaran, bahan dasar pembuatan Freon 5. Diklorometana(CH₂Cl₂) digunakan sebagai bahan pembuatan cat dan anestesi ringan 6. Dikloro difluoro metana (CF₂Cl₂) digunakan sebagai zat pendingin dan gas propelan


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

27

5.0

Jawaban terverifikasi