Chiva S

01 Oktober 2021 09:45

Iklan

Chiva S

01 Oktober 2021 09:45

Pertanyaan

Contoh diagram vektor gaya

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

15

:

24

:

19

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Nur

27 Juni 2022 14:57

Jawaban terverifikasi

Jawaban dari pertanyaan diatas adalah seperti pada gambar berikut. Vektor adalah suatu besaran. Dalam Fisika, kita mengenal dua jenis besaran, yaitu besaran skalar dan besaran vektor. Bedanya, besaran skalar hanya memiliki nilai saja, sedangkan besaran vektor memiliki nilai dan juga arah. Contoh besaran vektor adalah gaya. Pada sebuah benda, dapat lebih dari satu gaya yang bekerja. Gaya-gaya tersebut dapat dijumlahkan, hasil penjumlahannya disebut dengan 'resultan'. Besar dan arah gaya yang terjadi pada benda dapat digambar pada suatu bidang kartesius, disebut dengan diagram vektor gaya. Berikut contoh beberapa diagram vektor gaya (lihat gambar). Jadi, diagram vektor gaya adalah gambar satu atau beberapa besar dan arah gaya yang terjadi pada suatu benda dalam bidang kartesius. Contohnya seperti pada gambar.

alt
alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Berapa kalor yang dilepaskan 40 g besi jika suhunya turun dari 90°C menjadi 60°C? (kalor jenis besi 450 J/kg °C)

37

5.0

Jawaban terverifikasi