Varamus K

22 Mei 2022 02:58

Iklan

Varamus K

22 Mei 2022 02:58

Pertanyaan

Ciri khas yang dimiliki sel tumbuhan adalah .... A. tidak ada vakuola B. tidak memiliki nukleolus C. banyak mengandung ribosom D. sel terlindung dinding dari zat selulosa E. retikulum endoplasma tidak ditempeli oleh ribosom

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

11

:

35

:

40

Klaim

4

2

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Milada

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

23 Mei 2022 00:49

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah D. Sel adalah unit struktural dan fungsional terkecil yang dimiliki makhluk hidup. Sebagai unit struktural, berarti setiap makhluk hidup tersusun dari sel. Sementara itu, sebagai unit fungsional, berarti semua fungsi-fungsi kehidupan makhluk hidup berlangsung di dalam sel. Setiap kelompok makhluk hidup memiliki struktur sel yang berbeda. Misal, struktur sel tumbuhan berbeda dengan sel hewan. Berikut ini adalah karakteristik yang dimiliki oleh sel tumbuhan antara lain: - Memiliki dinding sel yang mengandung selulosa - Bentuk tetap karena memiliki dinding sel - Memiliki plastida - Mitokondria sedikit karena fungsinya dibantu oleh plastida - Vakuola sedikit dengan ukurannya yang besar - Sentrosom dan sentriolnya tidak jelas Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah D.


Iklan

Dewy B

29 November 2023 13:29

Ciri khas yang dimiliki oleh sel tumbuhan adalah


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

27

4.8

Jawaban terverifikasi