Kakak K

18 Mei 2022 01:50

Iklan

Kakak K

18 Mei 2022 01:50

Pertanyaan

ciri khas yang dimiliki jamur oomycotina bila dibandingkan dengan ciri jamur lainnya adalah a. nukleus bersifat eukariotik b. diniding sel dari selulosa c. hifa tidak bersekat d. dinding sel dari kitin e. reproduksi vegetatif dengan spora

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

08

:

40

:

00

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Tyas

Mahasiswa/Alumni Universitas Sebelas Maret

18 Mei 2022 09:04

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah B. Oomycotina merupakan jamur air yang termasuk ke dalam kelompok Protista mirip jamur. Ciri-ciri Oomycotina, antara lain: - Nukleusnya mempunyai membran (eukariotik). - Dinding sel tersusun atas zat selulosa. Ciri ini membedakan dengan jamur dari Kingdom Fungi yang dinding selnya tersusun atas zat kitin. - Hifanya tidak bersekat. - Berkembang biak secara aseksual dengan membentuk zoospora dan secara seksual dengan membentuk spora generatif. Dengan demikian, jawaban yang benar adalah B.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

36

4.8

Jawaban terverifikasi