Varamus K

08 Juli 2022 04:56

Iklan

Varamus K

08 Juli 2022 04:56

Pertanyaan

Chilling yaitu kerusakan tanaman karena temperatur rendah di atas titik beku. Untuk ini ada beberapa kriteria, kecuali .... a. tanaman mati b. tanaman rusak tetapi tidak serius c. tanaman rusak tetapi bisa sembuh dan menjadi normal d. tanaman rusak kalau chilling berlangsung lama e. tanaman tumbuh subur

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

15

:

50

:

49

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Milada

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

13 Juli 2022 02:02

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah E. Suhu adalah salah satu faktor lingkungan yang berpengaruh secara langsung maupun tidak langsung terhadap pertumbuhan dan perkembangan tanaman. Suhu atau temperatur rendah dapat menyebabkan stress atau cekaman pada tanaman. Suhu yang rendah ini dapat dibagi menjadi dua yaitu suhu rendah < 20°C disebut chilling temperature dan suhu rendah < 0°C disebut freezing temperature. Cekaman suhu tersebut mengurangi pertumbuhan dan perkembangan tanaman sehingga menyebabkan kehilangan hasil yang signifikan. Pengaruh suhu rendah bagi tanaman yaitu sebagai berikut. - tanaman mati - tanaman rusak tetapi tidak serius - tanaman rusak tetapi bisa sembuh dan menjadi normal - tanaman rusak kalau chilling berlangsung lama Oleh karena itu, pilihan jawaban yang tepat adalah E.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

24

4.8

Jawaban terverifikasi