Dheya K

01 November 2021 12:10

Iklan

Dheya K

01 November 2021 12:10

Pertanyaan

Cara yang tepat untuk menyimpan bahan kimia berupa asam asetat glasial adalah... a. diberi label bahan yang beracun b. dijauhkan dari larutan asam nitrat c. dimasukkan ke dalam botol plastik d. ditempatkan dalam wadah terbuka e. diletakkan di rak yang terbuat dari besi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

27

:

32

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

M. Larasati

03 November 2021 16:25

Jawaban terverifikasi

Hai Dheya, Kakak coba bantu jawab. Asam asetat glasial merujuk pada asam asetat yang tidak bercampur air (bebas air). Zat ini membentuk kristal mirip es pada 16.7 °C, sedikit di bawah suhu ruang. Asam asetat bersifat korosif maka tidak boleh disimpan dalam wadah berbahan logam, dan untuk mempertahankan kemurniannya harus diletakkan dalam wadah tertutup sehingga terhindar dari kontak langsung dengan udara dan air. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah C. Semoga membantu.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

28

5.0

Jawaban terverifikasi