Anonim A

05 Juni 2022 11:19

Iklan

Anonim A

05 Juni 2022 11:19

Pertanyaan

Cara menangani limbah padat dan limbah cair

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

10

:

50

:

41

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Milada

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

06 Juni 2022 06:30

Jawaban terverifikasi

Pengolahan limbah cair dapat ditangani dengan cara filter atau penyaringan. Sedangkan limbah padat dapat ditangani dengan prinsip 3R yaitu Reuse, Reduce dan Recycle. Berikut penjelasannya. Limbah cair dapat diatasi dengan cara melakukan filter atau penyaringan agar tidak membuang limbah dalam keadaan masih menjadi polutan, tidak membuang limbah cair sembarangan dan melakukan desinfeksi untuk membunuh mikroorganisme yang terdapat pada limbah cair. Pengolahan limbah padat pada zaman sekarang lebih dikenal dengan prinsip 3R. 3R merupakan singkatan dari Reuse, Reduce dan Recycle. Berikut penjelasannya. 1. Reuse adalah menggunakan kembali benda yang masih dapat digunakan untuk fungsi yang sama ataupun fungsi lainnya. Misalnya, menggunakan kaleng biskuit sebagai pot bunga. 2. Reduce adalah mengurangi penggunaan bahan-bahan yang mengakibatkan sampah dan dapat merusak lingkungan. Misalnya, mengurangi penggunaan sedotan dan tas belanja plastik. 3. Recycle adalah mengolah kembali (daur ulang) sampah menjadi barang atau produk baru yang bermanfaat. Contohnya yaitu mendaur ulang plastik kemasan minuman atau makanan menjadi tas belanja. Jadi, pengolahan limbah cair dapat ditangani dengan cara filter atau penyaringan. Sedangkan limbah padat dapat ditangani dengan prinsip 3R yaitu Reuse, Reduce dan Recycle.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

36

4.8

Jawaban terverifikasi