Gmelina A

07 Mei 2022 11:02

Iklan

Gmelina A

07 Mei 2022 11:02

Pertanyaan

Bulu kelinci dipengaruhi 4 macam gen, warna normal (C), albino (c), chinchilia (Cch) dan himalaya (Ch ). Sifat warna bulu ini dipengaruhi alela ganda. Jika kelinci chinchilia heterozigot dengan gen albino disilangkan dengan kelinci himalaya homozigot, maka kemungkinan keturunannya mempunyai fenotip... a normal dan albino b albino dan chinchilia c himalaya dn normal d himalaya dan albino e chinchilia dan himalaya

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

01

:

22

:

54

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Anggita

01 September 2022 06:31

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah E. Persilangan diantara kelinci ini dapat dilihat pada gambar dibawah ya! Dengan demikian, persilangan antara kelinci chinchilia heterozigot dengan gen albino disilangkan dengan kelinci himalaya homozigot menghasilkan keturunan dengan fenotipe chinchilia dan himalaya.

alt

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

371

4.8

Jawaban terverifikasi