Tatsuma A

15 Januari 2022 10:20

Iklan

Tatsuma A

15 Januari 2022 10:20

Pertanyaan

Bukti bahwa benua yang saat ini ada di permukaan bumi berasal dari Pangea yang mengalami pemisahan adalah .... A. adanya teluk dan semenanjung yang berhadapan di dua benua B. kesamaanjenis batuan dan kesesuaian konfigurasi pantai C. adanya rangkaian pegunungan dan gunung api di dunia D. kesamaan ketebalan batuan dan relief di kedua pantai benua E. adanya lapisan dalam kerak bumi (litosfer) yang simetris

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

08

:

24

:

17

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Aldin

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

18 Januari 2022 17:22

Jawaban terverifikasi

Halo Tatsuma, kakak bantu jawab ya :) Jawaban yang tepat adalah (B) kesamaan jenis batuan dan kesesuaian konfigurasi pantai Berikut penjelasannya ya.... Teori adanya Pangaea diutarakan oleh Alfren Wegener pada tahun 1912. Wegener, yang menemukan fenomena pergerakan benua dan lempeng tektonik, dibuktikan dengan adanya persamaan formasi batuan dan tanah yang sama pada benua-benua yang terpisah saat ini. Selain itu, dapat dilihat dari kecocokan pada konfigurasi pantai pada benua-benua yang terpisah. Oleh karena itu, jawaban yang tepat adalah B. Semoga membantu ya!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Kuatnya erosi sungai di bagian hulu karena …. (1) curah hujan di bagian hulu besar (2) seringnya terjadi penggundulan hutan (3) arus air yang besar (4) gradient sungai tinggi a. Jika (1), (2), dan (3) benar b. Jika (1) dan (3) benar c. Jika (2) dan (4) benar d. Jika hanya (4) yang benar e. Jika semuanya benar

2

5.0

Jawaban terverifikasi