Akin T

13 Maret 2022 11:05

Iklan

Akin T

13 Maret 2022 11:05

Pertanyaan

Buatlah perbandingan antara ciri ciri pemerintahan pada masa orde baru dan masa reformasi

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

18

:

17

:

01

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Halimah

Mahasiswa/Alumni Universitas Indraprasta PGRI

25 Maret 2022 07:47

Jawaban terverifikasi

Hai Akin T, kakak bantu jawab ya. Perbandingan antara Orde baru dengan masa reformasi adalah, masa orde baru cenderung terpusat dan otoriter sedangkan reformasi lebih bebas dan demokrasi. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Masa reformasi adalah masa untuk memperbaiki segala masalah pada masa orde baru/masa pemerintahan Presiden Soeharto untuk memenuhi tuntutan rakyat pada saat itu. 1. Masa Orde Baru -Masa orde baru terkenal dengan pemerintahan yang terpusat dan otoriter. -Kurangnya peran dan kedudukan hukum karena di kuasai oleh golongan elit untuk kepentingannya mereka masing-masing sehingga terjadi ketidakadilan dalam hukum. -Pemilu yang tidak demokratis/tidak transparan dan adanya pembatasan parpol (fusi partai). -kebebasan individu dan pers di bungkam. -Maraknya KKN 2. Masa Reformasi -Masa Reformasi adalah masa pemerintahan yang demokrasi dan adanya kebebasan kerakyatan. -Hukum ditaruh dalam kedudukan tertinggi sehingga tidak bisa diganggu atau di intervensi oleh siapapun. -kebebasan berpolitik dan mendirikan parpol. -kebebasan dalam berpendapat. -KKN diberantas dan diadili. Semoga membantu yaa :))


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

30

5.0

Jawaban terverifikasi