Andi M

12 Mei 2022 08:41

Iklan

Andi M

12 Mei 2022 08:41

Pertanyaan

Bilangan oksidasi Cl dalam senyawa asam klorit dan asam klorat secara berturut-turut adalah a. +1 dan +3 d. +5 dan +3 b. +3 dan +5 e. +5 dan +7 c. +3 dan +1

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

16

:

12

:

53

Klaim

13

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Azalia

12 Mei 2022 13:40

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah B. Biloks adalah jumlah muatan negatif dan positif dalam atom, yang secara tidak langsung menunjukkan jumlah elektron yang telah diterima atau diserahkan ke atom lain. Beberapa aturan dalam menentukan bilangan oksidasi adalah: 1. Jumlah biloks dalam senyawa sama dengan 0 2. Jumlah biloks dalam ion poliatom sama dengan muatan ionnya. 3. Biloks O dalam senyawa sama dengan -2, kecuali dalam senyawa biner fluorida, peroksida, dan superoksida. Asam klorat memiliki rumus kimia HClO3. Sedangkan, asam klorit memiliki rumus kimia HClO2 Menentukan biloks Cl pada asam klorit (HClO2) biloks H + biloks Cl + 2(biloks O) = 0 + 1 + biloks Cl + 2(-2) = 0 biloks Cl + 1 - 4 = 0 biloks Cl = +3 Menentukan biloks Cl pada asam klorat (HClO3) biloks H + biloks Cl + 3(biloks O) = 0 + 1 + biloks Cl + 3(-2) = 0 biloks Cl + 1 - 6 = 0 biloks Cl = +5 Jadi, biloks Cl pada asam klorit dan asam klorat berturut-turut adalah +3 dan +5.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

27

5.0

Jawaban terverifikasi