Chelonia I

07 Juli 2022 10:26

Iklan

Iklan

Chelonia I

07 Juli 2022 10:26

Pertanyaan

Bila tubuh kekurangan gula disebut ....


6

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

N. Fakhirah

Mahasiswa/Alumni ""

08 Juli 2022 00:03

Jawaban terverifikasi

Kondisi tubuh yang kekurangan gula disebut hipoglikemia. Hipoglikemia merupakan suatu penyakit dimana kadar glukosa plasma lebih rendah dari 45 mg/dl – 50 mg/dl2 atau sering disebut dengan gula darah rendah. Penyakit ini umumnya sering menyerang pasien diabetes melitus. Pasien diabetes melitus biasanya mengalami terapi insulin untuk mengatasi gangguan pada mekanisme pengontrolan kadar gula darah. Namun, apabila pasien diabetes menerima terlalu banyak suntikan insulin atau overdosis insulin dapat menyebabkan hipoglikemia atau kadar gula darah rendah. Gejala seseorang yang mengalami hipoglikemia akibat overdosis insulin, yaitu keringat dingin, tangan gemetar, kecemasan, kebingungan, kelelahan, dan kelaparan yang berlebihan. Salah satu cara untuk mengatasi hipoglikemia adalah penurunan sekresi insulin oleh sel beta pankreas, peningkatan sekresi glukagon, dan peningkatan sekresi epinefrin edrenomedullar. Dengan demikian, kondisi tubuh yang kekurangan gula disebut hipoglikemia.


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

550

5.0

Jawaban terverifikasi