Falisha H

09 Juni 2022 11:17

Iklan

Falisha H

09 Juni 2022 11:17

Pertanyaan

Bila seorang pelari jarak pendek memiliki postur tubuh yang tinggi maka sebaiknya memilih jenis start jongkok… a. Short start b. Medium start c. Long start d. Semua jawaban benar

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

01

:

55

:

46

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Yanti

09 Juni 2022 13:38

Jawaban terverifikasi

Jawabannya adalah C. Long start Ada beberapa teknik melakukan start dalam lari jarak pendek. Salah satunya yaitu sikap start panjang (long start). Sikap long start aadalah letak ujung kaki belakang segaris dengan tumit kaki depan . Jenis start panjang ini biasanya digunakan seorang pelari memiliki badan yang tinggi dan kaki panjang. Berikut ini adalah cara melakukan start panjang: 1. Lutut kaki belakang berada di samping tumit kaki depan. 2. Kaki kiri berada di depan dengan posisi jinjit. 3. Letak ujung kaki belakang segaris dengan tumit kaki depan adalah sikap start jongkok panjang. 4. Kedua tangan diletakkan di belakang garis start dengan jari-jari rapat dan ibu jari terbuka (membentuk huruf "V" terbalik). Jadi, jawaban yang tepat adalah C. Long start


Falisha H

09 Juni 2022 13:42

makasiihh kakk

Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Sebutkan 4 teknik dasar dalam permainan sepak bola​

10

4.0

Jawaban terverifikasi