Haikal H

09 Juni 2022 02:23

Iklan

Haikal H

09 Juni 2022 02:23

Pertanyaan

Bermain musik bersama-sama secara sederhana disebut

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

13

:

12

:

14

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Bella

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Malang

09 Juni 2022 06:11

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah ansambel. Ansambel adalah bermain musik secara bersama-sama dengan menggunakan beberapa alat musik tertentu serta memainkan lagu-lagu. Musik ansambel dimainkan secara bersamaan dengan alat musik yang berbeda-beda. Maka, pertunjukan musik ansambel harus memiliki perencanaan yang matang. Perencanaan dimaksud adalah mulai dari menentukan konsep musik, pemilihan alat-alat musik yang akan digunakan, dan proses latihannya. Jadi, musik ansambel adalah bermain musik secara bersama-sama dengan menggunakan beberapa alat musik tertentu serta memainkan lagu-lagu dengan aransemen sederhana.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

apa birama lagu alam bebas

9

0.0

Jawaban terverifikasi