Anonim A

15 Januari 2022 03:11

Iklan

Anonim A

15 Januari 2022 03:11

Pertanyaan

Berilah Contoh Mad Thobi'i Dan Qolqolah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

22

:

37

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

S. Subadri

25 Januari 2022 01:38

Jawaban terverifikasi

Hallo Anonim, kakak bantu jawab ya. Jawabannya adalah Contoh Mad Thobi'i: 1. apabila huruf alif (ا) jatuh sesudah harakat fathah: سا, ما, نا, وا, حا 2. apabila huruf wau (و) jatuh sesudah harakat dhommah: سو, مو, نو, وو, حو 3. apabila huruf ya’ (ي) jatuh sesudah harakat kasrah: سي, مي, ني, وي, حي 4. kalimat : كتَا بٌ – يَقُوْلُ – سمِيْعٌ Contoh qolqolah 1. QS Al-Ikhlas ayat 3 (huruf dal sukun) لَمْ يَلِدْ وَلَمْ يُولَدْ 2. QS Al-Lahab ayat 5 (huruf ba sukun) فِى جِيدِهَا حَبْلٌ مِّن مَّسَدٍۭ 3. QS An-Nashr ayat 2 (huruf dal sukun) وَرَأَيْتَ ٱلنَّاسَ يَدْخُلُونَ فِى دِينِ ٱللَّهِ أَفْوَاجًا 4. QS Al-Kautsar ayat 3 (huruf ba sukun) إِنَّ شَانِئَكَ هُوَ الْأَبْتَرُ 1. Mad Thobi'i Mad Thobi’i merupakan salah satu cabang dari hukum Mad. Arti dari Mad Thobi’i yaitu biasa atau alami, yang artinya tidak kurang dan tidak lebih. Mad Thobi’i dibaca sepanjang 1 alif atau 2 harakat. Dalam ilmu tajwid, Mad Thobi’i juga sering disebut dengan Mad Ashli, artinya asal mula kejadian (asal-muasal), dan merupakan kunci dasar dalam mempelajari hukum-hukum Mad Far’i. ~Contoh apabila huruf alif (ا) jatuh sesudah harakat fathah: سا, ما, نا, وا, حا ~Contoh apabila huruf wau (و) jatuh sesudah harakat dhommah: سو, مو, نو, وو, حو ~Contoh apabila huruf ya’ (ي) jatuh sesudah harakat kasrah: سي, مي, ني, وي, حي ~Contoh kalimat : كتَا بٌ – يَقُوْلُ – سمِيْعٌ 2. Qolqolah pengertian qalqalah menjadi bacaan yang dipantulkan dengan tidak terlalu kuat. Sementara pengertian qalqalah kubra sebaliknya, lebih baik bila bacaannya dipantulkan dengan kuat. Ada lima huruf yang dapat mendefinisikan pengertian qalqalah, yakni a (ب), jim (ج), dal (د), ta (ط), dan qaf (ق) atau dapat disingkat dengan qatbujadin. Berikut adalah contoh qolqolah: 1. QS Al-Ikhlas ayat 3 (huruf dal sukun) لَمْ يَلِدْ وَلَمْ يُولَدْ 2. QS Al-Lahab ayat 5 (huruf ba sukun) فِى جِيدِهَا حَبْلٌ مِّن مَّسَدٍۭ 3. QS An-Nashr ayat 2 (huruf dal sukun) وَرَأَيْتَ ٱلنَّاسَ يَدْخُلُونَ فِى دِينِ ٱللَّهِ أَفْوَاجًا 4. QS Al-Kautsar ayat 3 (huruf ba sukun) إِنَّ شَانِئَكَ هُوَ الْأَبْتَرُ Jadi, jawabannya seperti pada pembahasan di atas. Semoga membantu.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

surat Al fajr

7

5.0

Lihat jawaban (3)