Justicia G

14 Februari 2022 14:07

Iklan

Justicia G

14 Februari 2022 14:07

Pertanyaan

Berikut ini yang bukan merupakan bentuk limbah rumah tangga adalah .... A. tinja B. grey water C. sampah organik D. limbah pabrik E. air seni

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

01

:

49

:

38

Klaim

3

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

T. TeachingAssistant.Kak.Agustien

11 Agustus 2022 09:16

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah D Berdasarkan sumbernya, limbah dapat dikelompok menjadi tiga, yaitu limbah domestik/rumah tangga, limbah industri, dan limbah pertanian. Limbah domestik/rumah tangga adalah limbah yang bersumber dari pemukiman penduduk, pasar, tempat usaha, dan sebagainya. Contohnya sisa makanan, kulit buah dan sayuran, kertas, plastik, kayu, kaleng bekas, botol bekas dan sebagainya. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah D. limbah pabrik karena bukan merupakan limbah rumah tangga.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

31

4.8

Jawaban terverifikasi