Rahmat S

11 Januari 2022 13:04

Iklan

Rahmat S

11 Januari 2022 13:04

Pertanyaan

Berikut ini catatan perjalanan musafir Cina I Tsing mengenai kerjaan Sriwijaya adalah . . . . a. Sriwijaya memiliki angkatan perang laut yang kuat b. Sriwijaya maju dalam hal perdagangan dan pelayaran c. Sriwijaya menganut agama Buddha d. a dan b benar e. a, b, dan c benar

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

04

:

08

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Trinuria

Mahasiswa/Alumni Universitas Jember

13 Januari 2022 03:33

Jawaban terverifikasi

Hallo Rahmat S, kakak bantu jawab ya! Jawabannya adalah : C. Sriwijaya menganut agama Budha Yuk, simak penjelasan berikut! Dalam catatan I-Tsing disebutkan bahwa di Sriwijaya tinggal ribuan pendeta dan pelajar agama Budha. Bahkan Sriwijaya menjadi pusat agama Budha Mahayana di seluruh wilayah Asia Tenggara. Salah satu pendeta Budha yang terkenal adalah Sakyakirti atau Dharmakirti. Banyak pelajar-pelajar asing yang datang ke Sriwijaya untuk belajar bahasa Sanskerta dan belajar agama Budha di Nalanda, India. Antara tahun 1011 - 1023 datang seorang pendeta agama Buddha dari Tibet bernama Atisa untuk lebih memperdalam pengetahuan agama Buddha. Semoga bermanfaat Terima kasih :))


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

28

5.0

Jawaban terverifikasi