Albizia P

14 November 2021 09:44

Iklan

Albizia P

14 November 2021 09:44

Pertanyaan

Berikut ini adalah spora seksual pada jamur, adalah.. a. Oospora b. Zigospora c. Basidospra d. Askospora e. Konidiospora

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

01

:

03

:

01

:

29

Klaim

2

6

Jawaban terverifikasi

Iklan

R. Mushoffa

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Gunung Djati Bandung

08 Desember 2021 06:13

Jawaban terverifikasi

Hallo Albizia, kakak bantu jawab yaa Jawaban yang tepat adalah A, B, C, dan D. Yuk simak penjelasan berikut! Jamur dapat berkembang biak dengan cara aseksual dan seksual. Perkembangan secara aseksual dilakukan dengan pembelahan sel (fragmentasi) dan pembentukan spora. Pembentukan spora berfungsi untuk menyebarkan spesies dalam jumlah besar. Spora aseksual jamur terdiri dari sporangiospora dan konidiospora. Sedangkan spora seksual jamur terdiri dari : 1. Askospora bersel satu dan dan terbentuk di dalam suatu struktur kantung yang dinamakan askus. Biasanya terdapat delapan askospora pada setiap askus. 2. Basidiospora merupakan spora seksual bersel satu yang terbentuk di atas struktur berbentuk gada yang dinamakan basidium. 3. Zigosora merupakan spora besar berdinding tebal, terbentuk dari ujung-ujung dua hifa yang serasi secara seksual melebur, yang dinamakan gametangia. 4. Oospora, Merupakan spora yang terbentuk dari pertemuan antara gamet betina (oogonium) dan gamet jantan (anteridium), sehingga akan terjadi pembuahan (oosfer) dan akan menghasilkan oospora. Semoga membantu!


Iklan

Risky A

14 November 2021 10:06

Selain reproduksi spora aseksual, jamur juga masih mempunyai sistem reproduksi yang lain yakni sistem reproduksi seksual. Berikut ini adalah macam–macam reproduksi seksual pada jamur, antara lain: Askospora bersel satu dan dan terbentuk di dalam suatu struktur kantung yang dinamakan askus. Biasanya terdapat delapan askospora pada setiap askus. Badiospora merupakan spora seksual bersel satu yang terbentuk di atas struktur berbentuk gada yang dinamakan basidium. Zigosora merupakan spora besar berdinding tebal, terbentuk dari ujung - ujung dua hifa yang serasi secara seksual melebur, yang dinamakan gametangia. Oospora adalah spora yang terbentuk di dalam struktur gamet betina khusus yang disebut oogonium. Kemudian gamet betina khusus ini mengalami pembuahan telur atau oosfer oleh gamet jantan yang terbentuk dalam anteridium menghasilkan oospora. Dalam setiap oogonium bisa ada satu atau beberapa oosfer.


Siti K

22 Juni 2023 02:25

Struktur pembentuk spora seksual fungi seperti tongkat (gada),menghasilkan jenis spora yg benar yaitu


Siti K

22 Juni 2023 02:27

Pengertian yg benar tentang endomikorizo


Iskha P

22 Juni 2023 02:31

Pengertian endomikoriza


Alya A

26 Oktober 2023 08:27

spora yang termasuk jenis thalospora


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

46

4.8

Jawaban terverifikasi