Channa S

24 Desember 2021 17:20

Iklan

Channa S

24 Desember 2021 17:20

Pertanyaan

Berikut ini adalah respon sel telur sebagai akibat dari proses fertilisasi, KECUALI .... A. penyelesaian proses pembelahan meiosis 2 B. kehilangan kemampuan untuk melakukan mitosis C. pen ingkatan kalsium secara temperer di sitoplasma D. fusi pronukleus jantan dan betina E. aktivasi proses metabolisme

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

23

:

18

:

13

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

I. Nurazizah

Mahasiswa/Alumni Universitas Indonesia

31 Desember 2021 10:32

Jawaban terverifikasi

Halo Channa, kakak bantu jawab ya :) Pilihan jawaban yang tepat untuk soal tersebut adalah B. kehilangan kemampuan untuk melakukan mitosis. Fertilisasi adalah proses terjadinya pembuahan ovum (pada fase oosit sekunder) oleh sel sperma. Fertilisasi ditandai dengan adanya peleburan kedua inti sel kelamin tersebut. Fertilisasi terjadi pada tuba fallopi (oviduk), tepatnya pada bagian atas oviduk. Proses masuknya sperma akan merangsang oosit sekunder menyelesaikan pembelahan meiosis yang kedua. Kepala sperma yang bersifat haploid membengkak dan membentuk pronukleus jantan. Pronukleus jantan akan melebur dengan pronukleus betina, kemudian membentuk nukleus zigot yang diploid. Zigot kemudian bergerak menuju uterus. Sepanjang perjalanan, zigot mengalami pembelahan secara mitosis. Zigot membelah terus-menerus membentuk morula, Morula melanjutkan pembelahannya menghasilkan blastosit (fasenya disebut blastula). Kemudian, kurang lebih lima hari setelah fertilisasi, blastosit menempel pada endometrium. Penempelan blastosit pada endometrium dikenal dengan istilah implantasi. Implantasi inilah yang menyebabkan terjadinya gestasi (kehamilan). Semoga membantu!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi