Agung S

03 Juli 2022 14:21

Iklan

Agung S

03 Juli 2022 14:21

Pertanyaan

Berikut ini adalah Provinsi yang dibentuk pada tanggal 19 Agustus 1945, kecuali .... A. Sumatra B. Sulawesi C. Jawa D. Sunda Kecil E. Papua

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

17

:

22

:

31

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Halimah

Mahasiswa/Alumni Universitas Indraprasta PGRI

04 Juli 2022 02:14

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah yang E. Untuk lebih jelasnya, yuk pahami penjelasan berikut. Hasil sidang kedua pada 19 Agustus 1945. -Pembagian wilayah terdiri atas 8 provinsi -Membentuk Komite Nasional (daerah) -Menetapkan 12 departemen dengan menterinya yang mengepalai departemen dan 4 menteri agama. Pembagian Indonesia menjadi 8 provinsi tersebut adalah : 1. Provinsi Jawa Barat. 2. Provinsi Jawa Tengah. 3. Provinsi Jawa Timur. 4. Provinsi Sumatra. 5. Provinsi Borneo. 6. Provinsi Sulawesi. 7. Provinsi Maluku. 8. Provinsi Sunda Kecil. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E. Papua Semoga membantu ya : )


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

24

5.0

Jawaban terverifikasi