Muhammad A

13 Mei 2022 02:39

Iklan

Muhammad A

13 Mei 2022 02:39

Pertanyaan

Berikut bagian-bagian pada alat reproduksi wanita: 1. Vagina 2. Ovarium 4. Uterus 5. Oviduk 3. Serviks 6. Infudibulum Urutan jalannya sel telur sampai terjadi pembuahan dan embrio adalah... d. 2-6-4-5-3-1 a. 2-3-4-5-6-1 b. 1-2-3-4-5-6 e. 6-5-4-3-2-1 C. 2-6-5-4-3-1

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

08

:

45

:

51

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

E. Fabiola

Mahasiswa/Alumni Universitas Lampung

13 Mei 2022 07:02

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang tepat adalah C, yaitu 2-6-5-4-3-1 Pembuahan atau fertilisasi adalah proses bertemunya sel telur dengan sel sperma untuk bersatu sehingga membentuk zigot, lalu menjadi embrio sebagai cikal bakal janin. Proses fertilisasi diawali dengan pengeluaran sel telur yang sudah matang oleh ovarium (ovulasi) lalu ditangkap Infundibulum. Selanjutnya sel telur berjalan melalui oviduk dan di ovidak terjadi pembuahan (fertilisasi) yang menghasilkan zigot. Zigot akan melakukan pembelahan dan hasilnya menjadi embrio lalu menuju rahim dan melakukan implantasi lalu menjadi janin dan berkembang sampai lahir menjadi bayi yang keluar melalui vagina. Jadi, dapat disimpulkan urutan jalannya sel telur sampai terjadi pembuahan dan embrio adalah 2-6-5-4-3-1.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

38

4.8

Jawaban terverifikasi