Rizky P

01 Juli 2021 13:30

Iklan

Rizky P

01 Juli 2021 13:30

Pertanyaan

berikan contoh energi mekanik, kinetik, dan potensial

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

05

:

18

:

12

Klaim

2

4

Jawaban terverifikasi

Iklan

Z. Attalia

Mahasiswa/Alumni Universitas Diponegoro

15 Februari 2022 04:09

Jawaban terverifikasi

Halo Rizky P, kakak bantu jawab yaa... Energi potensial adalah energi yang dimiliki oleh benda karena posisinya terhadap suatu acuan. Contoh energi potensial adalah menarik anak panah dari tali busur. Energi kinetik adalah energi yang dipunyai benda karena geraknya. Semakin tinggi kecepatan benda bergerak, maka semakin besar pula energi yang dimilikinya. Contoh energi kinetik dalam kehidupan sehari-hari adalah motor yang bergerak, bersepeda, dan memanah. Energi mekanik, secara sederhana dapat diartikan sebagai jumlah antara energi potensial dan energi kinetik pada suatu benda. ketika melakukan usaha. Hal ini berarti, energi mekanik adalah energi suatu benda yang disebabkan karena gerakan, posisi atau kedua duanyanya. Salah satu contoh energi mekanik dalam kehidupan sehari-hari adalah ketika kita memegang sebuah benda pada ketinggian 3 meter di atas tanah, maka benda tersebut tidak memiliki energi kinetik, akan tetapi benda tersebut memiliki energi potensial. Benda tersebut tidak memiliki energi kinetik karena belum bergerak.


Iklan

Rizky P

06 Juli 2021 04:30

makasih


Fadly R

07 Juli 2021 07:52

energi fotensial adalah energi yang mempengaruhi posisi suatu benda (ketinggian) yang mana kecenderungan tersebut menuju tak terhingga dengan arah gaya yang ditimbulkan dari energi tersebut. contohnya adalah air terjun.


Rizky P

08 Juli 2021 01:47

makasih semuanya 🥰

Naswa S

20 Juli 2021 08:59

energi Potensial ( ketinggian) : benda yang dijatuhkan dari KETINGGIAN, energi kinetik ( kecepatan ): Mobil yang Melaju dengan CEPAT. energi mekanik ( potensial+kinetik ) : seorang anak yang bermain perosotan di taman. mengapa bermain perosotan itu termasuk energi mekanik ? karena kalau kita bermain perosotan otomatis kita kan Bergerak turun dari posisi yang tinggi ke rendah ( ketinggian ), dan Otomatis juga saat kita bermain perosotan, ada kecepatan.


Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Berapa kalor yang dilepaskan 40 g besi jika suhunya turun dari 90°C menjadi 60°C? (kalor jenis besi 450 J/kg °C)

13

5.0

Jawaban terverifikasi