Rizka V

23 Mei 2022 07:17

Iklan

Rizka V

23 Mei 2022 07:17

Pertanyaan

Berdasarkan revolusi IAU tahun 2006, Pluto dikategorikan sebagai ... a. planet b. asteroid c. planet kerdil d. komet

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

03

:

23

:

17

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Syarif

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Padang

23 Mei 2022 10:31

Jawaban terverifikasi

Jawaban soal ini adalah C, Planet kerdil Pluto adalah benda langit yang orbitnya berada lebih jauh dari planet Neptunus. Sebelumnya pluto merupakan planet terjauh di galaksi bima sakti. Namun menurut NASA Pluto tidak lagi disebut planet karena belum “membersihkan” lingkungan orbitnya dari objek lain. Namun, Pluto memenuhi kriteria IAU untuk diklasifikasikan sebagai dwarf planet atau planet kerdil. Pluto yang berada di Sabuk Kuiper, memiliki orbit yang tidak bersih. Selain itu, juga ditemukan objek-objek di sekitar Tata Surya yang berukuran relatif sama dengan Pluto. Jadi Berdasarkan revolusi IAU tahun 2006, Pluto dikategorikan sebagai (c) planet kerdil


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Berapa kalor yang dilepaskan 40 g besi jika suhunya turun dari 90°C menjadi 60°C? (kalor jenis besi 450 J/kg °C)

19

5.0

Jawaban terverifikasi