Agung S

03 Mei 2022 13:56

Iklan

Agung S

03 Mei 2022 13:56

Pertanyaan

Berdasarkan bentuknya, sumber sejarah dibagi menjadi tiga bagian, yaitu .... a. sumber tulisan, artefak, dan relif bangunan b. sumber tulisan, benda, dan bangunan c. sumber lisan, tulisan, dan artefak d. sumber primer, sekunder, dan tersier e. sumber lisan, tulisan, dan benda

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

14

:

28

:

49

Klaim

4

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. SIGIT

03 Mei 2022 19:37

Jawaban terverifikasi

Hai Agung S. Terima kasih sudah bertanya di Roboguru Kakak bantu jawab, ya. Jawaban yang tepat adalah E. Mari kita simak penjelasan berikut. Merumuskan peristiwa sejarah memerlukan kajian ilmiah dengan menggunakan sumber-sumber sejarah. Jenis sumber sejarah untuk menyusun suatu penelitian sejarah atau historiografi dapat dibedakan berdasarkan sifat dan bentuknya. Sumber Sejarah Berdasarkan Bentuk a. Sumber Tertulis Sumber tertulis sebagai sumber sejarah didapatkan dari peninggalan-peninggalan tertulis. Contonya sangat banyak, seperti koran, majalah, notulen rapat, surat nikah, kuitansi, dan sebagainya. b. Sumber Lisan Sumber lisan diperoleh melalui wawancara atau penuturan lisan dari pelaku, saksi sejarah, atau orang-orang yang berada di dalam masa yang sedang diteliti. c. Sumber benda yaitu benda-benda yang berasal dari suatu zaman atau peristiwa tertentu, misalnya bangunan, senjata, perkakas dari batu, patung, perhiasan, dan candi. Dengan demikian, jawaban yang tepat adalah E. Semoga membantu.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Apakah benar NIBKD dan MBKS dibentuk guna menghadapi kekuatan Belanda? Jelaskan!

24

5.0

Jawaban terverifikasi