Aditya K

02 Juni 2022 05:40

Iklan

Iklan

Aditya K

02 Juni 2022 05:40

Pertanyaan

Berapa pH dari 0,1 M senyawa NH4OH(KB=10-⁷)


161

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Iklan

N. Lailatul

02 Juni 2022 05:48

Jawaban terverifikasi

Jawaban yang benar adalah 10 Basa dapat digolongkan menjadi dua yaitu basa kuat dan basa lemah. Basa kuat yaitu seperti NaOH, KOH,Mg(OH)2. COntoh basa lemah yaitu seperti NH4OH. Dalam menentukan konsentrasi [OH-] basa kuat dan basa lemah memiliki perbedaan rumus: Basa Kuat [OH-] = b. Mb Basa Lemah: [OH-] = √ Kb.Mb dengan : b = jumlah OH- yang teionisasi Mb = konsentrasi larutan Kb = tetapan ionisasi basa NH4OH adalah senyawa basa [OH-] = √ Kb.Mb [OH-] = √ 10^-7 . 0,1 [OH-] = √10^-8 [OH-] = 10^-4 pOH = -log [OH-] pOH = -log 10^-4 pOH = 4 pH = 14 -pOH pH = 14 - 4 pH = 10 Jadi, pH dari 0,1 M senyawa NH4OH adalah 10


Iklan

Iklan

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis

Dapatkan akses pembahasan sepuasnya
tanpa batas dan bebas iklan!

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke Forum

Biar Robosquad lain yang jawab soal kamu

Tanya ke Forum

Roboguru Plus

Dapatkan pembahasan soal ga pake lama, langsung dari Tutor!

Chat Tutor

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tentukan bilangan oksidasi atom Cl dalam anion ClO2^- !

1rb+

0.0

Jawaban terverifikasi