Simon B

17 Juni 2022 05:59

Iklan

Simon B

17 Juni 2022 05:59

Pertanyaan

Below is a short hortatory text sample. Match the generic structure to the respective paragraph! Hortatory Exposition Text More Dust Bins is Cleaner To improve comfort and cleanliness at the school, there should be an increasing number of dust bins. When we look at classroom, school corridors and schoolyard, there are papers, mineral water cups, straws, and napkins everywhere. The condition of unseemliness really hinders learning and teaching environment. They can be filled out with water coming from the rain. This can be a place for mosquitoes to spread out. Anyway I notice that most of the students have responsibilities for their school environment. They put their litter down at the proper place but some of them are not diligent enough to find the dust bins. A number of the dust bins in the school are not enough. More dust bins should be put beside each step, outside of the classrooms and some along of the corridors. Probably one dust bin should be in every ten meters. So when students want to throw away their litter, they can find the dust bins easily. Generic Structure 1. Argument 1 (writer's opinions about the thesis and usually more than one arguments) 2. Thesis (the main idea that will be discussed usually in the first line of the text) 3. Recommendation (writer's solicitation to the reader) 4. Argument 2 Paragraph 3

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

23

:

12

:

03


5

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

D. Nur

Robo Expert

Mahasiswa/Alumni Universitas Singaperbangsa Karawang

29 Juni 2022 16:17

Jawaban terverifikasi

Jawaban untuk soal ini adalah "Argument 2". Soal ini berisi perintah untuk mencocokkan isi paragraf 3 dengan struktur teks yang sesuai di antara pilihan tertera. Teks di soal ini merupakan contoh dari teks Hortatory Exposition yang intinya membahas pendapat penulis tentang penambahan jumlah tempat sampah di sekolah. Untuk menjawab soalnya, perhatikan dulu pilihan struktur teks Hortatory Exposition berikut: 1. Argument 1 (writer's opinions about the thesis and usually more than one arguments) "Argumen 1 (berisi pendapat penulis tentang isu yang dibahas dan biasanya terdiri atas lebih dari 1 argumen." Biasanya, argumen 1 tertulis di paragraf 2 dan seterusnya. 2. Thesis (the main idea that will be discussed usually in the first line of the text) "Thesis (Ide pokok yang akan dibahas dan biasanya tertulis di kalimat awal pada teks." Thesis biasanya tertulis di paragraf 1 3. Recommendation (writer's solicitation to the reader) "Rekomendasi atau Saran (saran penulis untuk pembaca)" Rekomendasi biasanya tertulis di paragraf akhir. 4. Argument 2 "Argumen 2 (berisi pendapat penulis tentang isu yang dibahas dan biasanya terdiri atas lebih dari 1 argumen." Biasanya, argumen 2 tertulis setelah argumen 1. Kemudian, perhatikan kalimat 2 dan 3 di paragraf 3 berikut: "They put their litter down at the proper place but some of them are not diligent enough to find the dust bins. A number of the dust bins in the school are not enough." Arti "Mereka membuang sampah di tempat yang tepat tapi beberapa dari mereka tidak cukup rajin untuk mencari tempat sampah. Sejumlah tempat sampah di sekolah tidak cukup." Dilihat dari arti paragrafnya, diketahui bahwa paragraf 3 berisi argumen tambahan yang mendukung argumen sebelumnya di paragraf 2 mengenai jumlah tempat sampah di sekolah perlu ditambah. Itu tandanya, paragraf 3 termasuk bagian 'argument 2'. Jadi, jawaban untuk soal ini adalah "Argument 2".


Iklan

Buka akses jawaban yang telah terverifikasi

lock

Yah, akses pembahasan gratismu habis


atau

Dapatkan jawaban pertanyaanmu di AiRIS. Langsung dijawab oleh bestie pintar

Tanya Sekarang

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa