Jihan T

14 Maret 2022 00:27

Iklan

Jihan T

14 Maret 2022 00:27

Pertanyaan

Bebapa jam setelah mengkonsumsi kepiting , kulit Deni terasa gatal -gatal dan terbentuk ruam-ruam merah dan membengkak. Efek alergi pada sistem imun yang dialami oleh Deni dikarenakan ..

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

01

:

12

:

38

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

A. Agustina

Mahasiswa/Alumni Universitas Padjadjaran

22 Maret 2022 22:20

Jawaban terverifikasi

Hai Jihan, Kakak bantu jawab ya :) Efek alergi pada sistem imun yang dialami oleh Deni dikarenakan tubuh melepaskan histamin. Reaksi alergi yang timbul dapat disebabkan oleh sistem imunitas tubuh yang salah mengidentifikasi alergen. Alergen adalah zat yang memicu alergi. Zat ini dianggap menimbulkan bahaya pada tubuh, tetapi faktanya tidak demikian. Saat tubuh terpapar alergen, antibodi yang disebut dengan Imunoglobulin E (IgE) akan terbentuk. Adanya kontak di dalam tubuh dengan alergen membuat produksi IgE meningkat sebagai reaksi dari tubuh. Hal ini dapat memicu pelepasan histamin yang akhirnya menimbulkan gejala alergi. Jenis substansi yang dapat memicu alergi salah satunya adalah makanan tertentu, seperti kepiting. Jadi, efek alergi pada sistem imun yang dialami oleh Deni dikarenakan tubuh melepaskan histamin. Semoga membantu!


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

40

4.8

Jawaban terverifikasi