Naufan N

11 April 2022 15:32

Iklan

Naufan N

11 April 2022 15:32

Pertanyaan

batu kapur sebanyak 30 gram dicampur dengan asam klorida 6,27L (stp). sesuai persamaan reaksi berikut. CaCO3(S) + 2HCl(g) β†’ CaCl2(aq) + H2O(l) + CO2(g) Volume gas yang dihasilkan juka di ukur dalam keadaan standar sebayak....L (Ar C = 12, O=16 , Ca=40, H=1, Cl=35,5)

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

00

:

36

:

47

Klaim

2

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

Y. Yeni

Mahasiswa/Alumni Universitas Negeri Padang

12 April 2022 04:54

Jawaban terverifikasi

Halo dek naufan N, kakak bantu jawab ya. Jawabannya volume CO2 adalah 3,13480 liter. Untuk menjawab soal ini langkah penyelesaiannya sebagai berikut. 1. Tentukan Massa molekul relatif ( Mr CaCO3 ) Mr CaCO3 = Ar Ca + Ar C + 3 x Ar O = 40 + 12 + 3 x 16 = 100 2. Tentukan mol masing - masing pereaksi ( zat sebelah kiri ). Mol CaCO3 = gram CaCO3 / Mr CaCO3 = 30 / 100 = 0,3 mol Mol HCl = volume / 22,4 = 6,27 / 22,4 = 0,2799 mol 3. Tentukan pereaksi pembatas. Pereaksi pembatas ini menunjukkan siapa zat yang habis bereaksi. Caranya mol zat masing - masing dibagi koefisien masing - masing CaCO3 = 0,3 / 1 = 0,3 HCl = 0,2799 / 2 = 0,13995 dari hasil tampak bahwa nilai HCl lebih kecil, maka HCl habis bereaksi ( menjadi pereaksi pembatas ). 4. Tentukan mol CO2 menggunakan perbandingan koefisien. Mol CO2 = ( koefisien CO2 / koefisien HCl ) x mol HCl = (1 / 2 ) x 0,2799 mol = 0,13995 mol 5. Tentukan volume CO2 pada STP Volume CO2 = mol x 22,4 = 0,13995 x 22,4 = 3,13488 liter Jadi dapat disimpulkan bahwa volume gas CO2 yang dihasilkan pada reaksi adalah 3,13488 liter. Semoga dapat membantu ya dek. πŸ™‚


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Tulislah nama yang benar untuk senyawa di bawah ini menggunakan Sistem Yunani dan Bilangan Oksidasi! (j)PCI5

28

5.0

Jawaban terverifikasi