Panthera L

29 Juni 2022 15:58

Iklan

Panthera L

29 Juni 2022 15:58

Pertanyaan

Baterai bekas merupakan limbah berbahaya dan beracun yang dapat menimbulkan dampak buruk bagi lingkungan dan makhluk hidup, oleh karena itu perlu dilkaukan upaya untuk mencegah dampak dari limbah baterai bekas tersebut. Upaya yang dapat dilakukan adalah...

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

02

:

20

:

53

:

14

Klaim

1

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

H. Zulaiha

Mahasiswa/Alumni UIN Sunan Kalijaga

30 Juni 2022 14:28

Jawaban terverifikasi

Upaya yang dapat dilakukan adalah dengan memisah baterai bekas dan mengumpulkannya, kemudian disetorkan kepada petugas daur ulang yang khusus untuk limbah alat elektronik. Limbah B3 (Bahan Beracun dan Berbahaya) merupakan limbah yang mengandung zat beracun dan berbahaya sehingga dapat merusak lingkungan, mengganggu kesehatan, dan mengancam kelangsungan hidup organisme lain. Contohnya limbah baterai bekas. Baterai bekas mengandung berbagai macam logam berat seperti merkuri, mangan, timbal, nikel, lithium dan kadmium. Limbah baterai bekas dibuang ke lingkungan dapat menyebabkan pencemaran tanah. Oleh karena itu, perlu dilakukannya upaya untuk mencegah dampak dari limbah baterai bekas tersebut. Upaya yang dapat dilakukan yaitu memisahkan limbah baterai bekas dan tidak membuang langsung ke tanah, namun dengan mengumpulkan baterai bekas tersebut. Setelah di dikumpulkan dapat disetorkan kepada petugas daur ulang untuk dapat di daur ulang. Hal ini dikarenakan tidak semua orang dapat melakukan daur ulang limbah baterai. Limbah baterai hanya dapat di daur ulang dengan menggunakan teknologi berbasis listrik. Sehingga pengolahannya dengan orang yang tepat. Jadi, upaya yang dapat dilakukan adalah dengan memisah baterai bekas dan mengumpulkannya, kemudian disetorkan kepada petugas daur ulang yang khusus untuk limbah alat elektronik.


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Ciri ciri vertebrata yang hanya dimiliki oleh Aves adalah

54

4.8

Jawaban terverifikasi