Hilal N

11 Februari 2022 01:53

Iklan

Hilal N

11 Februari 2022 01:53

Pertanyaan

Banyak cara menyusun suatu regu cermat yang terdiri dari 3 siswa dipilih dari 10 siswa yang tersedia adalah

Ikuti Tryout SNBT & Menangkan E-Wallet 100rb

Habis dalam

00

:

07

:

27

:

48

Klaim

15

1

Jawaban terverifikasi

Iklan

N. Sagita

15 Februari 2022 08:19

Jawaban terverifikasi

Hai Hilal N Kakak bantu Jawab ya Jawabannya 120 cara Ingat! Kombinasi Kombinasi adalah banyak pilihan yang berbeda tanpa memperhatikan urutan ketika memilih r objek dari n objek. Notasi kombinasi: C(n,r) Untuk semua bilangan positif n dan r, dengan r ≤ n r ≤ n, banyaknya kombinasi r objek yang diambil dari n objek pada waktu yang sama, yaitu: C(n,r)= n!/((n-r)! r!) Catatan tambahan: n! = n x (n-1) x (n-2)x ... x 1 (dimana n= bilangan positif/ bilangan asli) Penyelesaian soal: 10 orang siswa akan disusun kedalam suatu regu cermat yang terdiri dari 3 siswa n = 10 r = 3 Ditanya Banyak cara susunan = ....? Jawab: Untuk menyelesaiakan soal ini kita gunakan kombinasi, karena tidak memperhatikan urutan unsur-unsur yang berbeda. C₍₁₀,₃₎ = n!/((n-r)! r!) C₍₁₀,₃₎ = 10!/((10-3)! 3!) C₍₁₀,₃ ₎= 10!/(7! 3!) C₍₁₀,₃₎ = (10 x 9 x 8 x 7! )/ (7! 3!) -----> Karena pembagian maka 7! habis bagi 7! C₍₁₀,₃₎ = (10 x 9 x 8) / 3! C₍₁₀,₃₎ = (10 x 9 x 8) / (3 x 2 x 1) C₍₁₀,₃₎ = 720 / 6 C₍₁₀,₃₎ = 120 Jadi, banyak cara susunan suatu regu cermat yang terdiri dari 3 siswa dipilih dari 10 siswa adalah 120 cara. semoga membantu ya


Iklan

Mau pemahaman lebih dalam untuk soal ini?

Tanya ke AiRIS

Yuk, cobain chat dan belajar bareng AiRIS, teman pintarmu!

Chat AiRIS

LATIHAN SOAL GRATIS!

Drill Soal

Latihan soal sesuai topik yang kamu mau untuk persiapan ujian

Cobain Drill Soal

Perdalam pemahamanmu bersama Master Teacher
di sesi Live Teaching, GRATIS!

Pertanyaan serupa

Nilai dari |−7+4|=… A. 3 B. −3 C. 11 D. −4 E. 4

69

5.0

Jawaban terverifikasi